Jumlah Pengunjung

Operating System Apa yang Cocok Untuk Saya?


Dear Readers,

Pada Blog pertama ini, saya akan memberi anda pilihan untuk memilih Operating System pada komputer anda. Dan kali ini, saya akan menyimpulkannya dalam halaman blog ini.

Mungkin beberapa orang yang baru menggunakan komputer bertanya - tanya apakah Operating System itu. Operating System atau yang biasa disebut OS merupakan 'nyawa' sebuah komputer. Akan tetapi, anda perlu memilih pilihan OS yang ada. Bila anda salah, maka anda akan merasa pusing tentunya.





 1. Windows 7
Windows 7 Merupakan OS yang paling populer. Selain populer, OS ini paling diandalakan dan mempunyai aplikasi yang paling banyak. Namun, kelemahannya adalah mudah terkena serangan virus(penyakit yang disebabkan orang jahat) karena terlalu populer. OS ini mempunyai 2 sistem, yaitu:
  • 64bit(download), Sistem ini direkomendasikan untuk sistem yang mempunyai RAM berkapasitas diatas 3GB
  • 32bit(download), Sistem ini hanya dipasang pada sistem yang mempunyai RAM berkapasitas dibawah 3GB

 2. Windows 8 (download)
OS ini merupakan hasil perkembangan dari Windows 7. Kelebihan dari OS ini salah satunya bisa digunakan dalam perangkat yang mempunyai 'Touchscreen'. Dan bisa di pasang pada Tablet PC karena sistemnya berbasis ARM kernel.

3. Mac OS X
Mac OS merupakan operating system yang hanya bisa dipasang di produk Apple karena komputer keluaran Apple menggunakan EFI loader, bukan BIOS. Namun, jika anda ingin pasang dengan komputer biasa, anda bisa memasang OS dengan nama Universal OS

4. Linux (download)

Linux biasanya digunakan oleh orang yang Pro dan berpengalaman. Dan juga biasa digunakan para hacker karena susah dilacak.Selain itu, linux biasanya digunakan untuk OS cadangan jika OS utamanya rusak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar